Senin, 13 Desember 2010

Brosur MTs Al Mujahidin

SEKAPUR SIRIH MTs AL-MUJAHIDIN SAMARINDA
         Madrasah Tsanawiyah Al Mujahidin Samarinda merupakan lembaga Pendidikan setingkat SMP yang dikelola Yayasan Pondok Pesantren Al Mujahidin Samarinda. Yang didirikan pada tahun 1985, dimana sebelumnya merupakan madrasah yang dikenal masyarakat dengan nama Sekolah Arab. Dengan proses belajar sore hari dibawah asuhan  Ustadz Guru K.H. Abdul Hakim. Kemudian dengan berjalannya waktu dan desakan keinginan masyarakat, maka lembaga yang semula Sekolah Arab berubah Statusnya menjadi Madrasah Tsanawiyah Swasta yang berdiri pada tanggal 10 Januari 1985 dengan nama MTs Al Mujahidin.
         Keberadaan Madrasah Tsanawiyah Al Mujahidin sangat dinantikan masyarakat, terbukti dengan animo masyarakat untuk memasukkan putra-putrinya kelembaga ini sangat tinggi. Sehingga memotivasi pengelola madrasah untuk memperoleh pengakuan pada pemerintah melalui proses Akreditasi dengan fase sebagai berikut :
1.    Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Agama Kalimantan Timur Nomor 44 Tahun 1992 tanggal             24 Agustus 1992 dengan Nomor Statistik Madrasah (NSM) 212647204005 dengan Status TERDAFTAR.
2.    Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Agama Kalimantan Timur Nomor 03 Tahun 1995 tanggal              17 Januari 1995 dengan status DIAKUI.
3.    Keputusan Kepala Kantor Wilayah Departemen Agama Kalimantan Timur Nomor 209 Tahun 2005 tanggal           10 Desember 2005  dengan status TERAKREDITASI  B    ( BAIK )
4.    Surat Keputusan Badan Akreditasi Provinsi/Madrasah BAP-S/M Provinsi Kalimantan Timur Nomor : 305/BAP-S/M/OT/IX/2009 tanggal 24 November 2009 dengan peringkat akreditasi B


KURIKULUM MTs AL MUJAHIDIN SAMARINDA


Madrasah Tsanawiyah Al Mujahidin Samarinda menerapkan kurikulum perpaduan antara Departemen Pendidikan Nasional dan Departemen Agama sesuai Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan ( KTSP ) dengan modofikasi kepondokan. Nuansa kepondokon ini terwujud dengan memasukkan materi : Nahwu Shoraf dan Kaligrafi sebagai Muatan Lokal serta penambahan alokasi waktu belajar Bahasa Arab.
      Untuk menciptakan generasi yang religius MTs                 Al Mujahidin Samarindamenerapkan pengamalan Nilai-nilai agama kepada peserta didik yang meliputi
1.   Tadarus Al Qur’an selama 10 menit sebelum belajar.
2.   Shalat Dhuha.
3.   Shalat Zhuhur berjama’ah
4.   Pembacaan surah Yasin dan latihan Tahlil.
5.   Pembentukan Jamaah Fardhu Kifayah.
6.   Hafalan Juz Amma sebagai salah satu syarat kenaikan kelas. 




 Struktur Kurikulum Mts Al Mujahidin

No
MATA PELAJARAN
KELAS / SEMESTER
VII
VIII
IX
I
II
I
II
I
II
1




2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
Pendidikan Agama
a.  Al Qur’an Hadits
b.  Aqidah Akhlaq
c.  Fiqih
d.  Sejarah Kebudayaan Islam  Bahasa Arab
Kewarganegaraan
Bahasa dan Sastra Indonesia
Bahasa Inggris
Matematika
Ilmu Pengetahuan Alam
Ilmu Pengetahuan Sosial
Pendidikan Jasmani
Kesenian
Tek. Informasi dan Komunikasi
Muatan Lokal
a.  Nahwu Shoraf
b.  Kaligrafi

2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2


2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2

2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2


2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2

2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2


2
2
2
1
3
2
4
4
4
4
4
2
2
2

2
2

Jumlah
42
42
42
42
42
42
TUJUAN
MTs AL MUJAHIDIN
1.  Terwujudnya sikap dan perilaku peserta didik yang islami dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan Al qur’an dan Al Hadits dalam bingkai faham Ahlussunah Wal Jamaah
2.   Tercapainya prestasi akademik yang tinggi dan bisa bersaing dengan sekolah atau madrasah unggulan, sehingga tidak lagi menjadi lembaga Pendidikan alternatif kedua.
3.   Tercapainya perstasi Ekstra Kurikuler baik dalam bidang olah raga dan seni di tingkat Kota, Provinsi sampai tingkat Nasional.
4.   Di terimanya lulusan Madrasah Tsanawiyah                      Al Mujahidin pada lembaga pendidikan Tingkat Atas Unggulan baik Madrasah Aliyah, SMA maupun SMK.

KEGIATAN
PENGEMBANGAN DIRI
1.  Komputer / Internet
2.   Kaligrafi
3.   Sepak Bola
4.   Bimbingan Tilawah
5.   Muhadharoh
6.   Maulid Al Habsyi
7.   Rebana
8.   Bola Voly
9.   Tenis Meja
10. English  Club
11. Arabic Club
12. Olimpiade Matematika
13. Pencak Silat

3 komentar: